Perayaan Idul Fitri – biasa disebut “Lebaran” adalah perayaan hari suci umat Islam di seluruh dunia. Intinya adalah merayakan siklus kemenangan mengendalikan hawa nafsu selama bulan puasa (satu bulan penuh), sehingga umat yang melaksanakan puasa dapat mencapai kondisi yang fitri …