SD Damian School selalu konsisten dalam upaya untuk menjadi tempat belajar bagi seluruh warga sekolah membangun pengetahuan, kepedulian dan hidup berbudaya lingkungan hidup. Salah satu hal yang ingin mulai dikenalkan pada seluruh warga sekolah adalah “Panen Air Hujan”. Apakah itu? …
Adiwiyata adalah sebuah program yang dicanangkan oleh beberapa Kementerian, yaitu : Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Kementerian Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi Kementerian Agama Kementerian Dalam Negeri Program ini bertujuan membangun generasi yang peduli dan berbudaya …
Perayaan Idul Fitri – biasa disebut “Lebaran” adalah perayaan hari suci umat Islam di seluruh dunia. Intinya adalah merayakan siklus kemenangan mengendalikan hawa nafsu selama bulan puasa (satu bulan penuh), sehingga umat yang melaksanakan puasa dapat mencapai kondisi yang fitri …
Saya mengenal kata eco enzyme dari Bapak F.X. Tonny Utoyo, beliau adalah seorang praktisi perilaku hidup ramah lingkungan – yang selalu menyemangati dan menemani langkah SD Damian School dalam memulai sekolah berwawasan lingkungan Beliau menginformasikan tentang penemu eco enzyme yaitu …